Senin, 24 September 2018

Polisi Agamis Polsek Ngantru memberi rasa aman dan nyaman kegiatan Istighosah

Polres Tulungagung-Polsek Ngantru
Polisi Agamis Polsek Ngantru Bhabinkamtibmas Desa Ngantru Aiptu Sudianto, Kanit Binmas Aiptu Zaenal Arifin, Kanit sabhara Aiptu Nakroni, Kanit Intelkam Aiptu Eko Suprayitno, anggota Intelkam Brigadir Agus Sugiyono dan P. S Kasihumas Bripka Priyo. S melaksanakan pemantauan dan pengamanan ISTIGOSAH BERSAMA GTT - PTT SE-KEC. NGANTRU dalam Aksi Solidaritas terkait Rekruitmen CPNS Di Masjid Al-Islah Desa/Kec. Ngantru Kab. Tulungagung
Selasa, 25/09/2018.


Sebagai penanggung jawab dalam kegiatan ini Sdr. Dhanang dengan jumlah peserta sekitar 150 orang
Yang di hadiri KA. UPT DIKPORA Ngantru,Ketua PGRI Kab. T. Agung
Para Kepsek yang menjadi pengurus PGRI se-Kec. Ngantru, BKTM Ngantru, GTT / PTT se - Kec. Ngantru (Guru Tidak Tetap / Pegawai Tidak Tetap).


Dengan susunan acara
Pembukaan ketua penyelenggara,
Sambutan ketua penyelenggara,
Sambutan KA. UPTD Ngantru,
Sambutan Ketua PGRI Kab. T.A, Tepat Pukul 09.00 WIB dilakukan pembacaan ayat Al-qur'an dan dilanjut Istighozah Do'a bersama.


Kapolsek Ngantru Akp Maga Fidri Isdiawan, S. H telah menggelar anggotanya baik dari pengamanan terbuka maupun pengamanan sebanyak 5 personil hingga usai kegiatan situasi dalam keadaan kondosif.


Kapolsek Ngantru bersama anggota selalu exsis dan siap siaga dalam pelaksanaan giat masyarakat sekecil apapun guna ciptakan situasi yang aman dan kondosif.
Selama kegiatan Istighosah di mulai jam 07.30 s/d 10.30 wib berjalan kondosif. (humas ngantru).

#polsekngantru#polisibermanfaat#polisiagamis#pamistighosah#bktmngantru#resintelngantru#humasngantru#polisitulungagung.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar